SSDM Polri Laksanakan Sertifikasi Kompetensi Asesor Assessment Center Polri

    SSDM Polri Laksanakan Sertifikasi Kompetensi Asesor Assessment Center Polri

    Dalam rangka memastikan kompetensi dan memberikan bukti kompetensi kepada Asesor Assessment Center Polri, LSP Polri dan Bagpenkompeten Robinkar SSDM Polri melaksanakan sertifikasi kompetensi Asesor Assessment Center Polri di Sunlake Waterfront Resort & Convention Sunter Jakarta Utara pada tanggal 31 September s.d. 3 Oktober 2024. Peserta yang mengikuti kegiatan sejumlah 100 orang dan dibagi dalam 2 gelombang.

    Kegiatan di buka oleh Karobinkar SSDM Polri Brigjend Pol Langgeng Purnomo S.I.K., M.H., didampingi Kabag Pen kompeten Robinkar SSDM Polri Brigjend Pol Eka Satria Bhakti, S.I.K., dan Ka LSP Polri Kombes Pol Dhani Kristianto, S.I.K., M.H. 

    Dalam sambutannya Ka LSP Polri menyampaikan "Assessment Center adalah suatu metode penilaian yang terstandar guna menilai/ mengukur potensi dan prediksi keberhasilan dalam suatu jabatan melalui beberapa simulasi/alat ukur berdasarkan kompetensi jabatan dan dilakukan oleh beberapa Asesor dan bertujuan untuk memperoleh personel Polri yang memiliki profil kompetensi sesuai dengan profil jabatan yang dipersyaratkan. Oleh sebab itu para Asesor Assessment Center Polri yang terlibat dalam kegiatan ini harus profesional dan kompeten pada bidang tugasnya".

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Fatalitas, Polri Wajibkan Personel...

    Artikel Berikutnya

    BERIKUT QUOTE KARO PENMAS DIVHUMAS POLRI...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari Polres Tasik Kota Menghadiri undangan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (MUSRENBANG) Tingkat Kel. Sumelap, Kec. Tamansari Tahun 2025 dalam rangka mendukung Penyusunan rencana kerja Pemerintah daerah (RKPD) tahun 2026 dengan tema percepatan pertumbuhan ekonomi dan peningkatan pelayanan dasar untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat.
    Polda Papua dan Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Bersinergi Ungkap Kasus Penembakan Warga Sipil di Yalimo
    Hendri Kampai: Hasto Tersangka Tapi Tidak Ditahan, Indikasi Lemahnya Bukti
    Dukung Asta Cita Presiden Prabowo, Polri Siap Wujudkan Swasembada Jagung 2025
    Polsek Cihideung Polres Tasik Kota Polda Jabar, kegiatan melaksanakan Patroli Tempat Wisata di Tasikmalaya, Personel Polsek Cihideung Polres Tasik Kota Polda Jabar, Tingkatkan Patroli Pantau Kegiatan masyarakat di tempat wisata tee jay water boom plaza asia.

    Ikuti Kami